HUT Ke-64 Kodam VI/Mulawarman Tahun 2022, Kodim 1005/Barito Kuala Doa Bersama

    HUT Ke-64 Kodam VI/Mulawarman Tahun 2022, Kodim 1005/Barito Kuala Doa Bersama
    Kodim 1005/Barito Kuala Doa Bersama Dalam Rangka Dalam Rangka HUT Ke-64 Kodam VI/Mulawarman Tahun 2022 

    Barito Kuala-Acara Doa Bersama Dalam Dalam Rangka HUT Ke-64 Kodam VI/Mulawarman Tahun 2022 dengan Tema "MULAWARMAN MENGABDI UNTUK NEGERI” bertempat di Masjid Darul Muflihin Kodim 1005/Barito Kuala Jln. Panglima Batur No.01 Kel. Ulu Benteng Kec. Marabahan Kab. Barito Kuala Prov. Kalimantan Jumat (15/07/2022)

    Dalam acara tersebut hadir Komandan Kodim Dandim 1005/Barito Kuala Letkol Arm Ari Priyudono, S.Sos., M.Tr.(Han), para Perwira, Bintara dan Tamtama serta PNS Kodim 1005/Barito Kuala.

    Acara dilanjutkan tahlilan dengan susunan doa tahlil dimulai dengan membaca pengantar Al Fatihah, Surat Al Ikhlas, Surat Al Falaq, Surat An Nas. Kemudian dilanjutkan membaca serangkaian ayat-ayat Al Qur’an, sholawat, istighfar dan diakhiri dengan bacaan doa.

    Sambutan dari Dandim 1005/Batola Letkol Arm Ari Priyudono, S.Sos., M.Tr.(Han)Ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu untuk terlaksananya acara hari ini semoga Allah Subhanahu Wa Ta'ala membalas kebaikan Bapak/Ibu sekalian dengan balasan yang berlipat ganda, Doa bersama yang kita laksanakan hari ini dalam rangka memperingati HUT Ke-64 Kodam VI Mulawarman yang bertemakan "Mulawarman Mengabdi Untuk Negeri". 

    Semoga TNI khususnya Angkatan Darat pada kesempatan yang baik ini dapat senantiasa mengabdi kepada Bangsa dan Negara untuk melanjutkan Darma Bakti kita kepada Bangsa Indonesia khususnya di Kabupaten Barito Kuala dan semoga Barito Kuala wilayah yang kita cintai ini terhindar dari segala macam musibah serta bencana. Pada kesempatan kali ini saya ingin menyampaikan bahwa pucuk pimpinan kita di wilayah Kodam VI/Mulawarman akan segera berganti dan kita berharap kedepan bisa menjadi lebih baik.(PENDIM 1005)

    batola
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Dukung Pembangunan Desa, Babinsa 1005-06/Belawang...

    Artikel Berikutnya

    HUT Ke-64 Kodam VI/Mulawarman, Kodim 1005/Barito...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros
    Polda Jatim Lakukan Pengecekan Senpi dan Amunisi Anggota

    Ikuti Kami