Cegah Stunting Babinsa 1005-03/Rantau Badauh  Aktif Dampingi Posyandu

    Cegah Stunting Babinsa 1005-03/Rantau Badauh  Aktif Dampingi Posyandu
    Cegah Stunting Babinsa 1005-03/Rantau Badauh  Aktif Dampingi Posyandu

    BARITO KUALA-Pelayanan terpadu (Posyandu) merupakan tempat pemeriksaan kesehatan balita pertama yang dilakukan di tingkat kampung Babinsa Koramil 1005-03/ Rantau badauh  Serda Herry Djunaidi melaksanakan monitoring perkembangan situasi dan aktivitas warga Pemberian Gizi dan Nutrisi serta penimbangan Balita dalam rangka penurunan angka stunting  yang dilaksanakan di Kantor Desa Sei Bamban di wilayah Koramil 03/Rantau Badauh.Kamis(23/02/2023)

    Babinsa Koramil 1005-03/ Rantau badauh  Serda Herry Djunaidi terlihat aktif mendampingi warga pada kegiatan posyandu, di Kantor Desa Sei Bamban.

    Serda Herry Djunaidi, di Posyandu bukan hanya terkait vaksinasi pada balita, namun juga melaksanakan pemeriksaan perkembangan anak. 

    "Di posyandu juga dimanfaatkan untuk memantau tumbuh kembang anak. Seperti mengukur berat badan, tinggi badan, dan lingkar kepala anak diukur untuk mendeteksi sejak dini, jika terjadi hal-hal tidak diinginkan seperti kekurangan gizi atau stunting, " ujarnya. 

    Balita yang mengikuti Posyandu tersebut hingga anak berusia 5 tahun, dan kewajiban anak untuk ke posyandu harus diupayakan oleh ibunya. Dengan Posyandu diharapkan anak-anak bisa tumbuh besar dengan status kesehatan yang bagus.Hal itu untuk mencegah stunting. 

    Dan kami sebagai seorang Babinsa selalu mendukung sepenuhnya dalam pelaksanaan imunisasi bagi Balita untuk mewujudkan program pemerintah dalam menciptakan Balita yang sehat demi tercapainya generasi penerus bangsa yang unggul, ” imbuhnya, menutup Serda Herry Djunaidi.(PENDIM 1005)

    batola
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Kemanunggalan Babinsa Koramil 1005-06/Belawang...

    Artikel Berikutnya

    Jaga Stamina Dandim 1005/Barito Kuala Olahraga...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024

    Ikuti Kami